digunakan untuk menentukan peringkat dari range tertentu, peringkat tersebut dapat berupa dari nilai tertinggi sampai terendah, atau dari terendah ke nilai tertinggi. Rumus penggunaan fungsi Rank Microsoft Excel adalah sebagai berikut.
=RANK(cell, referensi,urutan)
Fungsi Sort
Fungsi sort adalah untuk meensortir sebuah data baik itu angka 0-9 ataupun huruf A-Z bahkan sebaliknya. bisa dibilang sebagai Ascending atau Descending. fungsi sort dan filter pada aplikasi excel ada di menu Data di group ribbon Sort&Filter.
Fungsi Chart
Grup perintah Charts adalah kumpulan tombol perintah yang digunakan untuk membuat grafik di Excel. Perintah ini menyediakan 15 jenis grafik yang dapat dibuat untuk merepresentasikan data secara visual. Tombol perintah Charts terdapat pada menu ribbon Insert
Fungsi CountIF
Fungsi COUNTIF pada Microsoft Excel digunakan untuk menghitung baris data jika memenuhi syarat yang ditentukan. Contoh; hitung berapa banyak nilai A dari sekumpulan data, berapa banyak B dan juga C. Rumus penggunaan fungsi Rank Microsoft Excel adalah sebagai berikut.
=COUNTIF(range; kriteria)
0 komentar:
Posting Komentar